Tripleks, gipsum, dan fiber semen cukup populer sebagai plafon rumah. Seperti apa karakter, kelebihan dan kekurangan masing – masing material tersebut? Berikut detailnya! Plafon atau langit – langit rumah merupakan bidang pembatas antara atap dan ruang dibawahnya. Fungsi utamanya yaitu untuk menyembunyikan instalasi listrik serta struktur rangka yang dianggap menggangu tampilan ruang. Plafon juga berguna […]
Rumah
Cara Buat Taman Minimalis Depan Rumah Tidak Becek!
Keindahan taman akan hancur jika air terlalu lama menggenangi tanaman. Bagaimana mengatasinya? Musim hujan telah tiba. Airpun melimpah ruah setiap harinya. Kondisi ini dapat berdampak positif, namun juga berakibat negatif terhadap tanaman di halaman rumah anda. Air yang melimpah dapat meninggalkan masalah. Drainase dan kondisi tanah yang kurang baik dapat menyebabkan genangan air yang banyak. […]
Cara Mengatasi Lantai Bocor – Enggak Susah, Kok!
Selain atap dan dinding rumah, lantai memiliki potensi mendatangkan kebocoran. Sebelum pembangunan rumah anda rampung, pastikan rancangan struktur lantai anda aman dan bebas bocor. Berikut cara memperbaiki lantai keramik bocor ala Dehome. Jika berbicara perihal kebocoran, kebanyakan orang akan memusatkan perhatiannya pada sistem struktur atap yang kuat, ataupun dinding berlapiskan waterproofing. Namun, jangan sampai anda […]
Langkah Pengecatan Ulang
Cat tembok anda mulai mengelupas dan terlihat kusam? Beripikir untuk melakukan pengecatan ulang namun bingung mau memulai darimana? Bagaimana langkah-langkah yang tepat agar nantinya mendapatkan hasil yang maksimal? Berikut akan kami berikan tips yang tentunya membantu anda dalam mengambil langkah yang tepat dan bijak. Langkahnya adalah sebagai berikut: Periksa keadaan cat yang masih menempel pada […]
Cat Antibakteri
Kini cat dinding bukan sekedar mempercantik interior tapi juga bisa mencegah penyebaran bakteri jahat sumber penyakit. Bakteri bisa ada dimana saja termasuk pada dinding rumah. Ulul Albab, dokter dari perwakilan pengurus besar ikatan dokter Indonesia mengatakan bahwa penularan bakteri dalam rumah adalah dinding. Paparan udara kotor hingga noda yang mengandung bakteri bisa menempel di dinding […]
Hitung Biaya Bangun Rumah Minimalis
Pada kesempatan kali ini saya memproyeksikan hitung biaya bangun rumah minimalis 6 x 10 meter mulai dari pondasi hingga atap (volume bahan). Berikut ini beberapa bahan pekerjaannya: Pondasi Beton struktur Kusen Dinding Lantai Atap Plafond Pekerjaan Pondasi Berikut saya jabarkan beberapa bahan pondasi rumah yang perlu disiapkan. Bouwplank = 40 M1: Papan kayu 10 lembar […]